GuidePedia

0


Sehubungan akan tibanya Tahun Pelajaran 2016/2017. Maka setiap sekolah pastinya akan bersiap-siap untuk menerima peserta didik baru. Setiap sekolah pastinya akan mempersiapkan segala dokumen yang diperlukan dalam menyelenggarakan penerimaan peserta didik baru.

Adapun beberapa dokumen yang harus disiapkan antara lain :
1.  SK Penunjukkan Panitia Penerimaan Peserta Didik Baru.
2.  Formulir Pendaftaran Peserta Didik Baru (Sesuai Dapodik).

Untuk SK Panitia silakan unduh Di sini.
Sedangkan untuk formulir pendaftaran yang sesuai dapodik silakan unduh Di sini

Demikian postingan saya, semoga bermanfaat.

Post a Comment

 
Top